BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dalam
perjalanan negara Indonesia
tercatat sekian banyak pejuang-pejuang pembaharu dan perubahan dalam tatanan
negara maupun agama. Seorang Da’i yang bercita-cita akan adanya perubahan yang
lebih sempurna maka membaca dan menelaah sejarah mereka para pelaku perubahan
adalah salah satu cara dan usaha untuk keindahan langkah dalam menggapai
cita-cita agung tersebut.
Maka berangkat
dari hal tersebut penulis akan mencoba menyajikan dan memaparkan hasil bacaan
dan telaah tentang seorang tokoh pembaharu dan ulama, beliau adalah Buya Hamka.
Download Full
0 komentar:
Posting Komentar